Ahmad R. Prakata ketua panitia perpisahan madrasah aliyah plus al-aqsha tonjongsari tahun pelajaran 2013/2014



Yüklə 497,59 Kb.
səhifə4/16
tarix02.01.2022
ölçüsü497,59 Kb.
#27361
1   2   3   4   5   6   7   8   9   ...   16
WAHUDIN, S.Pd.I.

NIP. 195605151982061001


DAFTAR ISI


  1. KATA PENGANTAR 1

  2. PRAKATA KETUA PANITIA PERPISAHAN 2

  3. SAMBUTAN KEPALA MADRASAH 3

  4. DAFTAR ISI 4

  5. SELAYANG PANDANG MA PLUS AL-AQSHA 5

  1. Sejarah Singkat MA Plus Al-Aqsha 5

  2. Fasilitas 6

  3. Data Profil Madrasah 7

  4. Tenaga Pendidik dan Kependidikan 8

  5. Data Siswa Aktif dan Alumni 8

  6. Visi-Misi MA Plus Al-Aqsha 9

  7. Prestasi Siswa 10

  1. STRUKTUR PENGURUS YAYASAN DAAR AL-AQSHA 11

  2. STRUKTUR ORGANISASI MA PLUS AL-AQSHA 12

  3. TADABUR 13

  1. Identitas Guru MA Plus Al-Aqsha 14

  2. Guru Kita yang Lain 20

  1. BROSUR PPDB 21

  2. TAFAKUR 22

  1. Identitas Siswa Angkatan 23

  2. Data Siswa yang lain 63

  1. MPK 64

  2. PENGURUS OSIS 66

  3. KEPRAMUKAAN 68

  4. ORGANISASI KELAS 70

  5. PENUTUP 72


SELAYANG PANDANG

MA PLUS AL-AQSHA TONJONGSARI
Sejarah Singkat

Madrasah Aliyah Plus Al-Aqsha Tonjongsari berdiri pada tahun 2010 dengan SK Izin Operasional Nomor : Kw/1/PP.005.1/414/2011 tanggal 09 Mei 2011, beralamat di Kp. Pareang Desa Tonjongsari Kecamatan Cikalong Kabupaten Tasikmalaya. Pendirian MA Plus Al-Aqsha Tonjongsari diprakarsai oleh Swadaya Masyarakat yang terhimpun dalam suatu Yayasan yang bernama Yayasan Daar Al-Aqsha Tonjongsari dengan Akta Notaris oleh Hendri Hendriana, SH., MH., Nomor 31 tanggal 10 Juli 2010.

Pada tahun 2013 MA Plus Al-Aqsha Tonjongsari melakukan Akreditasi Madrasah dan memperoleh hasil yang cukup memuaskan yaitu pada tanggal 14 November 2014, Badan Akreditasi Nasional Sekolah /Madrasah (BAN S/M)memberikan Peringkat Akreditasi (B) dengan Nilai 78,28.

Setelah pada tahun 2013 mengikuti Ujian Nasional dengan menginduk kepada MAN Cikalong, pada tahun 2014 MA Plus Al-Aqsha Tonjongsari menyelengggarakan Ujian Nasional secara mandiri dengan jumlah peserta ujian sebanyak 34 siswa yang terdiri dari 13 orang siswa putera dan 21 orang siswa puteri.



Fasilitas




Yüklə 497,59 Kb.

Dostları ilə paylaş:
1   2   3   4   5   6   7   8   9   ...   16




Verilənlər bazası müəlliflik hüququ ilə müdafiə olunur ©muhaz.org 2024
rəhbərliyinə müraciət

gir | qeydiyyatdan keç
    Ana səhifə


yükləyin